Laksanakan Survei, Tim Puslitbang Polri Sambangi Polresta Tangerang
HomeNewsPemerintahan

Laksanakan Survei, Tim Puslitbang Polri Sambangi Polresta Tangerang

Kab Tangerang,- Media Meraknusantara.com,- Tim Pusat Penelitian dan Pengembangan (Puslitbang) Polri menyambangi Polresta Tangerang Polda Ban...


Kab Tangerang,- Media Meraknusantara.com,- Tim Pusat Penelitian dan Pengembangan (Puslitbang) Polri menyambangi Polresta Tangerang Polda Banten, Senin (22/5/2023). Kedatangan Tim Puslitbang Polri itu untuk melakukan penelitian dan survei dengan tema "Strategi Pencegahan Bunuh Diri di Kalangan Anggota Polri".


Tim Puslitbang Polri dipimpin Kombes Pol Hendro Sulaksono dan Peneliti Ahli Pertama dari Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Andika Aji Baskoro.

"Fenomena bunuh diri, telah menjadi perhatian publik, terjadi di beberapa belahan negara serta di kalangan institusi maupun masyarakat," kata Kombes Pol Hendro Sulaksono.

Hendro menerangkan, bunuh diri terjadi karena korban tidak mampu mengelola solusi masalah yang berdampak terganggunya kejiwaan dan menjadi tekanan. Ia pun memaparkan tahapan orang yang berpotensi melakukan bunuh diri yakni frustasi, stres, dan depresi adalah faktor pemicu rentan bunuh diri.

"Gejala depresi yaitu aspek psikologis diantaranya yaitu selalu merasa bersalah, merasa cemas, dan sering putus asa, rendah diri, dan tidak berharga," ucapnya.

Kemudian aspek fisik diantaranya tidak nafsu makan, sering merasa kelelahan dan tidak bertenaga, dan insomnia. Sedangkan penyebab terjadinya depresi diantaranya dipengaruhi faktor ekonomi, asmara, masalah keluarga, dan penyakit.

"Oleh karena itulah Bapak Wakapolri memberikan instruksi agar dilakukan penelitian untuk menghasilkan rekomendasi strategi pencegahan," terangnya.

Adapun langkah-langkah yang akan ditempuh diantaranya dengan melaksanakan pelayanan kesehatan mental, membentuk tim konselor, melakukan pembinaan psikologis, mengaktifkan pola pengasuhan, melakukan pemetaan permasalahan anggota, melakukan pengawasan melekat untuk meningkatkan kepedulian, dan mentoring.

"Serta mengevaluasi kepemilikan senjata api," tuturnya.

Sementara itu, Wakapolresta Tangerang AKBP Indra Mardiana berharap, personel yang mengikuti kegiatan itu mendapat bimbingan terhadap peningkatnya aksi bunuh diri di kalangan Polri.

"Sehingga menjadi agen terhadap personel lain yang tidak mengikuti kegiatan ini," terangnya.

Indra juga berharap, kegiatan dapat membawa manfaat sebagai imun personel dan mendapat perlindungan dari Tuhan Yang Maha Esa.

.Red/Ap

Designed by Sneeit.Com
Nama

Android,4,Games,4,Handphone,2,Hukum,150,Internet,2,Komputer,2,Lifestyle,36,Motivasi,14,News,845,Pemerintahan,562,Politik,83,Sosmed,2,
ltr
item
Digital Info Berita: Laksanakan Survei, Tim Puslitbang Polri Sambangi Polresta Tangerang
Laksanakan Survei, Tim Puslitbang Polri Sambangi Polresta Tangerang
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgzTnoEAWqr_b-oUt-kiu9_tU1gbjumoMSkQxPX0oiztXzZoPc2UduFAqEap_Fx8VCIfbFWGL0YqVEJMyk2ExgC8dG9Hn-zrKVjWzAYH-S-f1CuriWtHS7C4-CNfvetZ5lM5YxJZ8XMD88E90sDPC4ZSlBGEqmKLIQ8-e6jp9NEJYIBmkR7WWS8K5tT_g/w453-h259/lit2.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgzTnoEAWqr_b-oUt-kiu9_tU1gbjumoMSkQxPX0oiztXzZoPc2UduFAqEap_Fx8VCIfbFWGL0YqVEJMyk2ExgC8dG9Hn-zrKVjWzAYH-S-f1CuriWtHS7C4-CNfvetZ5lM5YxJZ8XMD88E90sDPC4ZSlBGEqmKLIQ8-e6jp9NEJYIBmkR7WWS8K5tT_g/s72-w453-c-h259/lit2.jpg
Digital Info Berita
https://digitalinfoberita.blogspot.com/2023/05/laksanakan-survei-tim-puslitbang-polri.html
https://digitalinfoberita.blogspot.com/
https://digitalinfoberita.blogspot.com/
https://digitalinfoberita.blogspot.com/2023/05/laksanakan-survei-tim-puslitbang-polri.html
true
8538003510330717136
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content